Pemkot Sungai Penuh Dukung Generasi Muda Berprestasi Bidang Olah Raga

    Pemkot Sungai Penuh Dukung Generasi Muda Berprestasi Bidang Olah Raga

    SUNGAIPENUH, JAMBI - Walikota Ahmadi Zubir hadiri penutupan turnamen PSTK CUP Tanah KampungTahun 2023, Minggu, (21/5/2023).

    Penutupan Turnamen PSTK Cup yang berlangsung di Stadion Pancasila Kota Sungai Penuh itu berjalan dengan meriah dan ditutup dengan Penyerahan Piala bergilir oleh Walikota Sungai Penuh Drs. Ahmadi Zubir, MM.

    Wako Ahmadi dalam arahannya menyebutkan, Pemerintah Kota Sungai Penuh selalu mendukung setiap prestasi generasi muda Kota Sungai Penuh dalam mewujudkan SDM yang unggul dan Berkarakter. 

    Diketahui, laga pamungkas PSTK Cup berjalan seru dan menegangkan dengan tetap menjujung tinggi sportifitas yang di tutup oleh kemenangan Desa Mekar Jaya  dengan skor tipis 1 - 0 dari Desa Koto Tuo.(Hms)

    sungaipenuh kerinci jambi
    Soni Yoner

    Soni Yoner

    Artikel Sebelumnya

    Gubernur Al Haris Harap PKP Al-Hidayah Punya...

    Artikel Berikutnya

    Al Haris Ajak Warga Meriahkan Ramadhan dengan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto

    Ikuti Kami